PENGARUH PROMOSI DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA KABUPATEN WAY KANAN MELALUI INSTAGRAM @INFOWAYKANAN TERHADAP MINAT BERKUNJUNG FOLLOWERS

SAWINDRA, BAYU (2022) PENGARUH PROMOSI DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA KABUPATEN WAY KANAN MELALUI INSTAGRAM @INFOWAYKANAN TERHADAP MINAT BERKUNJUNG FOLLOWERS. Other thesis, Unika Soegijapranata Semarang.

[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-COVER_a.pdf

Download (679kB)
[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-BAB I_a.pdf

Download (462kB)
[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (204kB)
[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-BAB III_a.pdf

Download (361kB)
[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-BAB IV_a.pdf

Download (430kB)
[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-BAB V_a.pdf

Download (247kB)
[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-DAPUS_a.pdf

Download (228kB)
[img] Text
18.M1.0072-BAYU SAWINDRA-LAMP_a.pdf

Download (989kB)

Abstract

Latar Belakang dari penelitian ini adalah pariwisata yang terdapat di Kabupaten Way Kanan dengan minimnya yang mengetahui daerah pariwisata yang terdapat di Kabupaten Way Kanan, sehingga perlu adanya sebuah media yang dapat mempromosikan sebuah pariwisata yang ada di Kabupaten Way Kanan. dengan adanya media ini dapat membantu sebuah promosi, diharapkan ada pengaruh dari sebuah promosi yang dilakukan oleh media tersebut. Untuk mengetahui pengaruh promosi pariwisata Kabupaten Way Kanan yang dilakukan oleh media Instagram @infowaykanan. dalam menerapkan promosi mix agar menimbulkan minat berkunjung, menjadi tujuan dilakukan penelitian ini. Pendekatan kuantitatif dalam penelitian ini, menjadi metode yang digunakan dalam penelitian ini. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dan terdapat uji validitas, uji relaibilitas. Penelitian ini dibantu dengan metode SPSS dalam mengolah data dari penelitian. Populasi untuk penelitian followers akun Instagram @infowaykanan sejumlah 10.500. Didapatkan hasil ada pengaruh positif dari adanya promosi yang dilakukan oleh akun Instagram @infowaykanan dengan unggahan foto dan video nya. Dapat dilihat dari persaman Y= 2.948+0.38 dari tabel coefficients menandakan ada pengaruh positif dari dua variabel penelitian. Terdapat pengaruh positif sebasar 77,6% dari hasil promotion mix terhadap minat berkunjung dari tabel summary, hal ini sudah menjadi syarat untuk menjawab dari rumusan Masalah dari penelitian. Kesimpulan kondisi yang dilakukan oleh Instagram @infowaykanan baik dalam mempromosikan pariwisata yang ada di kabupaten Way Kanan, minat berkunjung pada kategori tinggi yaitu 77,6% jadi menjadi patokan untuk Instagram @infowaykanan agar dapat meningkatkan promosinnya kembali. Dari hasil regresi liniear sederhana juga sudah didapat hal positif antara variabel promotion mix dan variabel minat berkunjung. Kata Kunci : Instagram, Promosi Mix, Minat Berkunjung , Followers

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 050 News media, journalism, publishing
600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 659 Advertising and public relations
Divisions: Faculty of Law and Communication > Department of Communication Science
Depositing User: Ms Cristina Mayasari
Date Deposited: 18 Jan 2023 03:06
Last Modified: 18 Jan 2023 03:06
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/30625

Actions (login required)

View Item View Item