HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN RESILIENSI PADA MAHASISWA YANG SEDANG MENGERJAKAN TUGAS AKHIR

Novia, Lucia Alma Christine (2019) HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN RESILIENSI PADA MAHASISWA YANG SEDANG MENGERJAKAN TUGAS AKHIR. Other thesis, Unika Soegijapranata Semarang.

[img]
Preview
Text (COVER)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - COVER.pdf

Download (879kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - BAB I.pdf

Download (352kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (265kB)
[img]
Preview
Text (BAB III)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - BAB III.pdf

Download (241kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB IV)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - BAB IV.pdf

Download (255kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - BAB V.pdf

Download (344kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VI)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - BAB VI.pdf

Download (224kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (339kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
15.E1.0132 Lucia Alma Christine N - LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan emosional dengan resiliensi pada mahasiswa yang sedang mengerjakan tugas akhir. Hipotesis pada penelitian ini adalah terdapat hubungan positif antara kecerdasan emosional dengan resiliensi pada mahasiswa yang sedang mengerjakan tugas akhir, semakin tinggi kecerdasan emosional maka semakin tinggi resiliensi. Subjek dalam penelitian adalah mahasiswa aktif Fakultas Teknik jurusan teknik sipil semester 8 dan 10 angkatan 2014-2015 yang sedang mengerjakan tugas akhir di Universitas Katolik Soegijapranata. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik snowball sampling, dengan total jumlah subyek adalah 38 mahasiswa. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah Skala Resiliensi dan Skala Kecerdasan Emosional. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan korelasi product moment. Hasil analisis data diperoleh nilai korelasi sebesar rxy= 0,635 dengan (p<0,01), artinya terdapat hubungan positif yang sangat signifikan antara kecerdasan emosional dengan resiliensi pada mahasiswa yang sedang mengerjakan tugas akhir. Semakin tinggi kecerdasan emosional maka semakin tinggi juga resiliensi. Sumbangan efektif variabel kecerdasan emosional terhadap resiliensi sebesar 40,3%.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 100 Philosophy and Psychology > 150 Psychology > 153 Intelligence
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology
Depositing User: Mrs Christiana Sundari
Date Deposited: 23 Jun 2020 04:19
Last Modified: 23 Sep 2020 08:04
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/21428

Actions (login required)

View Item View Item