Persepsi Konsumen Pengguna Hotel Ciputra Semarang terhadap Letak Hotel yang Strategis dan Fasilitas yang Tersedia

Yohanandya, Marina (2007) Persepsi Konsumen Pengguna Hotel Ciputra Semarang terhadap Letak Hotel yang Strategis dan Fasilitas yang Tersedia. Other thesis, Prodi Manajemen Unika Soegijapranata.

[img] Text (COVER)
01.30.0138 Marina Yohanandya COVER.pdf

Download (108kB)
[img] Text (BAB I)
01.30.0138 Marina Yohanandya BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB)
[img] Text (BAB II Available document only in library of Soegijapranata Catholic University)
01.30.0138 Marina Yohanandya BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (91kB)
[img] Text (BAB III Available document only in library of Soegijapranata Catholic University)
01.30.0138 Marina Yohanandya BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[img] Text (BAB IV Available document only in library of Soegijapranata Catholic University)
01.30.0138 Marina Yohanandya BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (91kB)
[img] Text (BAB V)
01.30.0138 Marina Yohanandya BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
01.30.0138 Marina Yohanandya DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (39kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
01.30.0138 Marina Yohanandya LAMPIRAN.pdf

Download (42kB)

Abstract

Bisnis perhotelan di Semarang memiliki keunikan tersendiri. Pada saat pelaku bisnis serupa di kota-kota lain Indonesia mengeluh karena tingkat hunian turun, Semarang justru sebaliknya. Di Surabaya, misalnya, hotel-hotel jor-joran menurunkan tarif untuk bersaing memperoleh tamu. Keadaannya berbeda dari Semarang yang justru tarif tidak begitu menjadi persoalan. Para tamu pun tidak mempermasalahkan meski tarif hotel di Kota Atlas terhitung tinggi dibandingkan dengan kota lain di Jateng dan Yogyakarta. Contohnya tarif kamar standar hotel bintang empat di Semarang rata-rata di atas Rp 250.000 per malam, sedangkan di Solo dan Yogya lebih rendah dari itu

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 658 Management > Consumer Satisfication
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Management
Depositing User: Mrs Ratnasasi Wijayanti
Date Deposited: 12 May 2016 00:31
Last Modified: 12 May 2016 00:31
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/9216

Actions (login required)

View Item View Item