PERPUSTAKAAN KOMIK DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR HIJAU DI TANGERANG

Affrial, Daniel Verdy (2021) PERPUSTAKAAN KOMIK DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR HIJAU DI TANGERANG. Other thesis, Unika Soegijapranata.

[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_COVER_a.pdf

Download (320kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_BAB I_a.pdf

Download (174kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (630kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_BAB III_a.pdf

Download (693kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_BAB IV_a.pdf

Download (178kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_BAB V_a.pdf

Download (119kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_BAB VI_a.pdf

Download (172kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_BAB VII_a.pdf

Download (244kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_DAPUS_a.pdf

Download (200kB)
[img] Text
16.A1.0043-Daniel Verdy Affrial_LAMP_a.pdf

Download (144kB)

Abstract

Di era digital saat ini, sudah mulai banyak orang meninggalkan media cetak sebagai sarana membaca. Karena dengan adanya media digital, semua orang menjadi lebih mudah dalam mencari dan membaca sesuatu. Pembuatan perpustakaan komik ini diharapkan menjadi wadah bagi para pencinta komik. Tetapi di zaman yang sudah berkembang ini, perkembangan perpustakaan di indonesia tidak berjalan dengan mulus. Banyak masyarakat sudah tidak tertarik untuk datang ke perpustakaan. Karena sudah banyak informasi yang lebih mudah untuk didapatkan melalui internet. Lalu pendekatan yang digunakan pada bangunan perpustakaan komik adalah arsitektur hijau. Pendekatan arsitektur hijau menekankan pada konservasi energi komersial dan bangunan, sehingga memberikan keuntungan finansial dan keberlanjutan bagi lingkungan. Pembuatan perpustakaan komik dengan pendekatan arsitektur hijau ini bertujuan agar keberadaan perpustakaan bisa terus dilestarikan dan juga para pencinta komik memiliki tempat untuk menyalurkan hobi mereka serta mereka juga bisa membangun relasi antar orang dengan hobi yang sama. Serta membuat bangunan tidak hanya ramah lingkungan tetapi juga ramah terhadap kesehatan manusia.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 700 Arts and Recreation > 720 Architecture
Divisions: Faculty of Architecture and Design
Depositing User: Mr Agung Tri Hartadi
Date Deposited: 23 Sep 2021 03:54
Last Modified: 23 Sep 2021 03:54
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/26562

Actions (login required)

View Item View Item