KUALITAS HIDUP PADA ODHA (ORANG DENGAN HIV/AIDS) DITINJAU DARI PEMAAFAN DAN HARAPAN

Benu, Mengty Dese (2017) KUALITAS HIDUP PADA ODHA (ORANG DENGAN HIV/AIDS) DITINJAU DARI PEMAAFAN DAN HARAPAN. Masters thesis, Unika Soegijapranata Semarang.

[img] Text (COVER)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - COVER.pdf

Download (357kB)
[img] Text (BAB 1)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - BAB 1.pdf

Download (200kB)
[img] Text (BAB 2)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (274kB)
[img] Text (BAB 3)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB)
[img] Text (BAB 4)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (360kB)
[img] Text (BAB 5)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - BAB 5.pdf

Download (115kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (195kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
14.E3.0056 Mengty Dese Benu - LAMPIRAN.pdf

Download (940kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui kualitas hidup pada ODHA (Orang Dengan HIV/AIDS) ditinjau dari pemaafan dan harapan. Hipotesis yang dinyatakan dalam penelitian ini adalah: 1) ada hubungan antara pemaafan dan harapan dengan kualitas hidup pada ODHA; 2) ada hubungan positif antara pemaafan dan kualitas hidup; 3) ada hubungan positif antara harapan dengan kualitas hidup pada ODHA. Subjek penelitian adalah 48 ODHA yang tergabung di KDS Arjuna Plus Semarang. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan skala WHOQOL-BREFF, Heartland Forgiveness Scale, dan skala harapan. Data penelitian dianalisis menggunakan analisis regresi linier berganda dan korelasi pearson product moment. Hipotesis mayor diuji menggunakan teknik regresi linier berganda yang menghasilkan nilai R=0,646 dan nilai F=16,098, p=0,000 (p<0,05). Hasil analisis data menunjukkan terdapat hubungan signifikan antara pemaafan dan harapan dengan kualitas hidup pada ODHA. Hipotesis minor diuji menggunakan teknik korelasi pearson product moment, uji hipotesis minor pertama menghasilkan nilai rX1Y=0,451 dengan p=0,001 (p<0,01), artinya terdapat hubungan positif signifikan antara pemaafan dan kualitas hidup pada ODHA. Uji hipotesis minor kedua menghasilkan nilai rX2Y=0,574 dengan p=0,000 (p<0,01), hasil ini menunjukkan hubungan positif dan signifikan antara harapan dengan kualitas hidup. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hipotesis penelitian diterima.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 100 Philosophy and Psychology > 150 Psychology > 152 Perception, movement, emotions & drives
Divisions: Graduate Program in Psychology > Master of Psychology
Depositing User: Mrs Christiana Sundari
Date Deposited: 21 Jan 2020 04:57
Last Modified: 02 Sep 2021 04:06
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/20633

Actions (login required)

View Item View Item