Search for collections on Unika Repository

MEMASYARAKATKAN LAGU DAERAH MENGGUNAKAN GAME BERBASIS AUGMENTED REALITY

Pranata, Baskara Arya (2017) MEMASYARAKATKAN LAGU DAERAH MENGGUNAKAN GAME BERBASIS AUGMENTED REALITY. Other thesis, Unika Soegijapranata.

[img]
Preview
Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata COVER.pdf

Download (303kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata BAB I.pdf

Download (128kB) | Preview
[img] Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (329kB)
[img]
Preview
Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata BAB III.pdf

Download (94kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata BAB IV.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata BAB V.pdf

Download (82kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13.07.0027 Baskara Arya Pranata LAMPIRAN.pdf

Download (559kB) | Preview

Abstract

Lagu daerah di Indonesia merupakan harta budaya yang paling berharga dari peninggalan nenek moyang kita. Di era modern ini semakin sempitnya pengetahuan akan lagu daerahnya sendiri di karenakan masuknya budaya asing. Augmented Reality merupakan teknologi baru yang dapat menampilkan visual digital di dunia nyata. Teknologi ini sangat menarik perhatian apabila diaplikasikan dibidang hiburan. Peneliti membuat game berjudul Tembang yang bertujuan untuk melestarikan lagu daerah yang berasal dari kepulauan Indonesia. Di dalam game ini akan memberikan informasi tentang lagu daerah beserta asalnya, di kemas dalam teknologi Augmented Reality, di lengkapi dengan tantangan kuis tebak–tebakan, dan terdapat fitur hadiah untuk membuat pemain tertarik menyelesaikan game tersebut. Kata Kunci: Lagu daerah, Augmented Reality, game, kuis.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 700 Arts and Recreation > 790 Sports, games and entertainment
Divisions: Faculty of Computer Science > Department of Information Systems
Depositing User: Mr Ign. Setya Dwiana
Date Deposited: 06 Dec 2017 05:55
Last Modified: 18 May 2022 06:43
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/15397

Actions (login required)

View Item View Item