Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan dan Tata Kelola Perusahaan Terhadap Kondisi Kesehatan Keuangan Perusahaan

Sanny, Sanny (2019) Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan dan Tata Kelola Perusahaan Terhadap Kondisi Kesehatan Keuangan Perusahaan. Other thesis, UNIKA SOEGIJAPRANATA SEMARANG.

[img] Text (COVER)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf COVER.pdf

Download (823kB)
[img] Text (BAB I)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf BAB I.pdf

Download (74kB)
[img] Text (BAB II)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (262kB)
[img] Text (BAB III)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf BAB III.pdf

Download (310kB)
[img] Text (BAB IV)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf BAB IV.pdf

Download (405kB)
[img] Text (BAB V)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf BAB V.pdf

Download (35kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf DAPUS.pdf

Download (275kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
15.G1.0111 SANNY (1.41)..pdf LAMP.pdf

Download (210kB)

Abstract

Kesehatan keuangan perusahaan merupakan salah satu faktor penting yang harus dijaga oleh perusahaan untuk mempertahankan keberlanjutan usahanya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh dari kinerja keuangan dan tata kelola perusahaan terhadap kondisi kesehatan perusahaan. Kinerja keuangan di cerminkan oleh tiga variabel: leverage, likuiditas, dan profitabilitas. Sedangkan tata kelola perusahaan dicerminkan oleh kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, proporsi dewan komisaris independen, dan ukuran komite audit. Penelitian ini menggunakan laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2013-2017. Data dikumpulkan menggunakan metode purosive sampling. Penelitian ini menggunakan analisis regresi logistik untuk menguji pengaruh ketujuh variabel independen terhadap kondisi kesehatan keuangan perusahaan. Hasil penelitian menemukan bahwa leverage dan kepemilikan institusional berpengaruh secara signifikan dan negatif terhadap kondisi kesehatan keuangan perusahaan. Sedangkan likuiditas dan profitabilitas berpengaruh signifikan dan positif terhadap kondisi kesehatan keuangan perusahaan. Kata Kunci: Kondisi kesehatan keuangan, kesulitan keuangan, kinerja keuangan, tata kelola perusahaan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 658 Management > Financial management
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Accounting
Depositing User: Mr Lucius Oentoeng
Date Deposited: 01 Jul 2019 08:28
Last Modified: 11 Nov 2020 03:18
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/19311

Actions (login required)

View Item View Item