LAPORAN PENELITIAN PENANAMAN MODAL ASING DI INDONESIA 2004 – 2017 : PENDEKATAN MAKRO EKONOMI DAN RISIKO POLITIK

Rahutami, Angelina Ika and Kurniasari, Widuri (2018) LAPORAN PENELITIAN PENANAMAN MODAL ASING DI INDONESIA 2004 – 2017 : PENDEKATAN MAKRO EKONOMI DAN RISIKO POLITIK. In: Universitas Katolik Soegijapranata.

[img] Text
PENANAMAN MODAL ASING DI INDONESIA 2004-2017- PENDEKATAN MAKROEKONOMI DAN RISIKO POLITIK.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis determinan arus masuk penanaman modal asing (PMA) ke Indonesia baik dari sisi makroekonomi maupun dari sisi institusional politik, serta membuat rekomendasi kebijakan berdasarkan faktor penentu PMA. Penelitian ini memiliki beberapa kontribusi bagi pembuat kebijakan dan investor. Pembuat kebijakan akan memiliki penilaian yang lebih baik terhadap indikator makroekonomi dan kelembagaan, serta pengaruhnya terhadap PMA. Temuan penelitian ini akan memiliki relevansi yang kuat dengan kebijakan investasi Indonesia. Harapan hasil penelitian ini adalah untuk mencapai pemahaman yang lebih baik mengenai faktor-faktor penentu yang mempengaruhi investasi langsung ke Indonesia. Rekomendasi penelitian dapat digunakan untuk membuat kontrol yang lebih baik terhadap faktor makroekonomi, sosial dan kelembagaan. Selanjutnya investor yang akan berinvestasi ke Indonesia akan memiliki informasi yang cukup untuk mendukung keputusan investasinya.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: 300 Social Sciences
300 Social Sciences > 330 Economics
300 Social Sciences > 330 Economics > Macroeconomics
Divisions: Faculty of Economics and Business
Depositing User: ms Angelina Ika Rahutami
Date Deposited: 04 Jan 2019 09:42
Last Modified: 04 Jan 2019 09:42
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/17592

Actions (login required)

View Item View Item