PROSES SUKSESI PERUSAHAAN KELUARGA GITAMAS CAKE & BAKERY DI PEMALANG

Wijaya, Aditya Cipta (2008) PROSES SUKSESI PERUSAHAAN KELUARGA GITAMAS CAKE & BAKERY DI PEMALANG. Other thesis, Unika Soegijapranata.

[img] Text (COVER)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya COVER.pdf

Download (265kB)
[img] Text (BAB 1)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (193kB)
[img] Text (BAB 2)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (232kB)
[img] Text (BAB 3)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB)
[img] Text (BAB 4)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (279kB)
[img] Text (BAB 5)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
08.30.0020 Aditya Cipta Wijaya LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (237kB)

Abstract

Proses suksesi adalah sebuah perjalanan panjang yang merupakan bagian dari bisnis keluarga. Dalam perusahaan keluarga, proses suksesi ini sangat penting. Kemampuan perusahaan keluarga untuk tetap dapat berjalan dari generasi ke generasi tergantung dari proses suksesi yang baik. Supaya mendapatkan proses suksesi yang baik, harus dipersiapkan dengan matang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sampai sejauh tahap proses suksesi manakah yang telah dilakukan oleh Gitamas cake & bakery di Pemalang. Untuk mengetahui sampai sejauh tahap proses suksesi manakah yang telah dilakukan, diukur melalui tahapan dalam proses suksesi. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah tiga responden. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa calon penerus sudah mencapai tahap dalam proses suksesi Early Succession Stage

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Social Sciences > 330 Economics
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Management
Depositing User: Mr Agung Tri Hartadi
Date Deposited: 04 Aug 2016 07:42
Last Modified: 04 Aug 2016 07:46
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/9868

Actions (login required)

View Item View Item