PELAKSANAAN HUBUNGAN KERJA YANG DI DASARKAN PADA PERJANJIAN KERJA WAKTU TERTENTU (PKWT) DI PT INTIFOOD INDONESIA KOTA SEMARANG

HADIRAHARDJA, YEHEZKIEL (2015) PELAKSANAAN HUBUNGAN KERJA YANG DI DASARKAN PADA PERJANJIAN KERJA WAKTU TERTENTU (PKWT) DI PT INTIFOOD INDONESIA KOTA SEMARANG. Other thesis, Prodi Hukum Unika Soegijapranata Semarang.

[img]
Preview
Text (COVER)
09.20.0016 Yehezkiel Hadirahardja COVER.pdf

Download (726kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
09.20.0016 Yehezkiel Hadirahardja BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (379kB)
[img] Text (BAB II available document only in Soegijapranata Catholic University)
09.20.0016 Yehezkiel Hadirahardja BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (448kB)
[img] Text (BAB III available document only in Soegijapranata Catholic University)
09.20.0016 Yehezkiel Hadirahardja BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (384kB)
[img] Text (BAB IV available document only in Soegijapranata Catholic University)
09.20.0016 Yehezkiel Hadirahardja BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (115kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
09.20.0016 Yehezkiel Hadirahardja DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (171kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
09.20.0016 Yehezkiel Hadirahardja LAMPIRAN.pdf

Download (492kB) | Preview

Abstract

Pembangunan ketenagakerjaan mempunyai banyak dimensi dan keterkaitan. Untuk itu diperlukan pengaturan yang menyeluruh dan komprehensif. Maka perlu diperhatikan ketentuan-ketentuan yang berkenaan dengan keberadaan SDM. Semua itu telah diatur secara jelas dalam Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. Namun dalam kondisi tertentu realisasi pelaksanaan hubungan kerja tidak berjalan sebagaimana mestinya. Maka pelaksanaan hubungan kerja yang didasarkan perjanjian kerja waktu tertentu (PKWT) perlu mendapatkan kajian lebih lanjut. Berdasarkan hal-hal tersebut permasalahan yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah: bagaimana pelaksanaan perjanjian kerja waktu tertentu dan pelaksanaan perlindungan pekerja dalam perjanjian kerja waktu tertentu di PT Intifood Indonesia. Kemudian kendala-kendala apa saja yang dihadapi dalam pelaksanaan perlindungan pekerja dan solusinya. Metode pendekatan yang digunakan adalah pendekatan metode kualitatif dan spesifikasi yang digunakan dalam penelitian ini bersifat penelitian deskriptif analitis. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Pelaksanaan hubungan kerja di PT Intifood Indonesia merupakan Perusahaan yang pelaksanaan hubungan kerja nya belum sesuai dengan ketentuan dalam Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan dan Keputusan Menteri Nomor 100 Tahun 2004 tentang ketentuan pelaksanaan perjanjian kerja waktu tertentu. PT. Intifood Indonesia dalam pelaksanaan perlindungan pekerja masih terjadi penyimpangan dan lemah dalam pelaksanaan perlindungannya. Salah satunya adalah tidak jelasnya jenis pekerjaan yang sebenarnya harus dilakukan oleh pekerja. Dan kendala-kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan Perjanjian Kerja Waktu Tertentu (PKWT) berasal dari faktor internal pihak pekerja dan faktor internal pihak pengusaha, kurangnya lapangan pekerjaan tidak seimbang dengan banyaknya masyarakat yang membutuhkan pekerjaan, peluang tersebut kemudian digunakan oleh pengusaha untuk membuat perjanjian kerja waktu tertentu untuk semua jenis pekerjaan, yang terpaksa diterima oleh calon pekerja karena kurangnya lapangan pekerjaan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Social Sciences > 340 Law
600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 658 Management > Work Commitment
Divisions: Faculty of Law and Communication > Department of Law
Depositing User: Mrs Christiana Sundari
Date Deposited: 27 Aug 2015 01:43
Last Modified: 13 Jul 2023 01:52
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/503

Actions (login required)

View Item View Item