KENDALI PUTARAN SWITCHED RELUCTANCE MOTOR DALAM DUA ARAH BERBASIS KONVERTER ASYMMETRIC DAN DIGITAL SIGNAL CONTROLLER

ANDREAS, KEVIN JHONI (2023) KENDALI PUTARAN SWITCHED RELUCTANCE MOTOR DALAM DUA ARAH BERBASIS KONVERTER ASYMMETRIC DAN DIGITAL SIGNAL CONTROLLER. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA.

[img]
Preview
Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-COVER_a.pdf

Download (402kB) | Preview
[img] Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-BAB I_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (113kB)
[img] Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (446kB)
[img] Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-BAB III_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (333kB)
[img] Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-BAB IV_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (482kB)
[img] Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-BAB V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (101kB)
[img]
Preview
Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-DAPUS_a.pdf

Download (234kB) | Preview
[img] Text
19.F1.0019-KEVIN JHONI ANDREAS-LAMPIRAN_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Switched Reluctance Motor merupakan salah satu pilihan terbaik dalam aplikasi industri maupun kendaraan motor listrik dan dipilih untuk kinerja optimal karena penggunaanya yang semakin berkembang. Hal ini disebabkan oleh keunggulan SRM, yang meliputi penggunaan tanpa magnet permanen dan kontruksi yang sederhana berupa inti besi pada rotor dan belitan stator. Rotary encoder digunakan sebagai perangkat untuk mendeteksi posisi rotor karena memiliki tingkat presisi yang tinggi namun, dalam proses pemasangannya diperlukan sinkronisasi dengan posisi rotor untuk mencapai kinerja SRM yang optimal. Posisi rotor yang didapat dari rotary encoder diolah pada digital singal controller untuk menentukan sudut penyalaan pada rotor. Tujuan dari penelitian adalah mengendalikan SRM agar dapat berputar secara dua arah. Untuk mendukung penelitian ini, uji laboratorium dilakukan sebagai langkah validasi dengan mengubah urutan fasa pada konverter asymmetric sehingga terjadi perbedaan gelombang arus tiga fasa pada arah putaran maju dan mundur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa SRM dapat berputar secara dua arah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 620 Engineering > 621 Electrical engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Electrical Engineering
Depositing User: Ms Cristina Mayasari
Date Deposited: 01 Jul 2024 01:11
Last Modified: 01 Jul 2024 01:11
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/35755

Actions (login required)

View Item View Item