Parijoto : Sang Buah Idola dari Gunung Muria

ANANINGSIH, VICTORIA KRISTINA Parijoto : Sang Buah Idola dari Gunung Muria. Penerbit Unika. ISBN : 978-623-5997-41-4

[img] Text
PARIJOTO BOOK FINAL ISBN.docx - Published Version

Download (34MB)

Abstract

Buku "Parijoto: Sang Buah Idola dari Gunung Muria " mengajak pembaca untuk menjelajahi segala aspek seputar buah Parijoto, sebuah aset lokal yang kaya akan sejarah, budaya, dan manfaatnya. Antropologi menjadi landasan buku, dengan mengawali eksplorasi gastronomi dan kuliner dari Buah Parijoto di Kabupaten Kudus. Buku ini juga memberikan pemahaman mendalam tentang merawat tanaman Parijoto di Gunung Muria, menyoroti nilai kesehatan, nutrisi, dan pigmen ungu antosianin yang terkandung. Pemahamanan mengenai aplikasi teknologi pengeringan hingga peluang nanoteknologi, dibahas untuk membuka cakrawala pengetahuan dalam pengolahan buah Parijoto. Refleksi terhadap prospek dan tantangan ke depannya menjadi pemikiran akhir yang memberikan pijakan untuk pertimbangan keberlanjutan dan strategi pengembangan yang bijaksana. Dengan semangat dan cerita inspiratif pada penutupnya, buku ini bukan hanya sebuah kajian ilmiah, tetapi juga narasi yang memukau tentang potensi Buah Parijoto dalam berbagai aspek kehidupan sehari-hari.

Item Type: Book
Subjects: 600 Technology (Applied sciences)
600 Technology (Applied sciences) > 610 Medicine and health
600 Technology (Applied sciences) > 620 Engineering
600 Technology (Applied sciences) > 630 Agriculture
Divisions: Faculty of Agricultural Technology > Department of Food Technology
Depositing User: Ms Kristina Ananingsih
Date Deposited: 12 Apr 2024 05:33
Last Modified: 12 Apr 2024 05:33
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/35222

Actions (login required)

View Item View Item