HUBUNGAN CITRA TUBUH DENGAN KEBAHAGIAAN PADA MAHASISWI DI SEMARANG

NADEAK, EMA OKTAVIA (2023) HUBUNGAN CITRA TUBUH DENGAN KEBAHAGIAAN PADA MAHASISWI DI SEMARANG. Other thesis, UNIVERSITAS KHATOLIK SOEGIJAPRANATA.

[img] Text
19.E1.0040-Ema Oktavia Nadeak-COVER_a.pdf

Download (961kB)
[img] Text
19.E1.0040-Ema Oktavia Nadeak-BAB_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (270kB)
[img] Text
19.E1.0040-Ema Oktavia Nadeak-DAPUS_a.pdf

Download (210kB)
[img] Text
19.E1.0040-Ema Oktavia Nadeak-LAMP_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (658kB)

Abstract

Penelitian tentang kebahagiaan penting dilakukan karena dari hasil wawancara menunjukkan bahwa terdapat mahasiswi yang tidak bahagia di Kota Semarang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara citra tubuh dengan kebahagiaan pada mahasiswi di Semarang. Hipotesis dalam penelitian ini adalah “Ada hubungan positif antara citra tubuh dengan kebahagiaan pada mahasiswi di Semarang”. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 71 orang responden dengan kriteria berstatus mahasiswi aktif dan berdomisili di Semarang. Hubungan antar kedua variabel diungkap dengan skala citra tubuh dan skala kebahagiaan yang disebarkan menggunakan google form. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan korelasi Pearson Product Moment. Hasilnya menunjukkan nilai rxy = 0.850 (p < 0.01) berarti ada hubungan positif yang sangat signifikan antara citra tubuh dengan kebahagiaan pada mahasiswi di Semarang. Dengan demikian hipotesis penelitian diterima. Sumbangan efektif variabel citra tubuh terhadap kebahagiaan pada mahasiswi adalah sebesar 72,3%. Penelitian ini bermanfaat untuk melihat hubungan dan seberapa besar pengaruh citra tubuh terhadap kebahagiaan pada mahasiswi di Semarang.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 100 Philosophy and Psychology > 150 Psychology > Emotion and Feeling
100 Philosophy and Psychology > 150 Psychology > 152 Perception, movement, emotions & drives > Self Concept
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology
Depositing User: Mr Yosua Norman Rumondor
Date Deposited: 22 Nov 2023 03:57
Last Modified: 22 Nov 2023 03:57
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/33643

Actions (login required)

View Item View Item