HUBUNGAN ANTARA MANAJEMEN WAKTU DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA

ROSALIA, DEWI (2023) HUBUNGAN ANTARA MANAJEMEN WAKTU DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA. Other thesis, UNIVERSITAS KHATOLIK SOEGIJAPRANATA.

[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-COVER_a.pdf

Download (978kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-BAB I_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (379kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (321kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-BAB III_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (294kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-BAB IV_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (438kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-BAB V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (399kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-BAB VI_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (274kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-DAPUS_a.pdf

Download (401kB)
[img] Text
18.E1.0204-Dewi Rosalia-LAMP_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (989kB)

Abstract

Mahasiswa yang dapat mengatur waktunya akan seimbang antara menyusun skripsi dan mengerjakan tugas kuliah namun berdasarkan survey awal yang telah dilakukan ditemukan bahwa mahasiswa tidak memiliki manajemen waktu yang baik sehingga menimbulkan prokrastinasi akademik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara manajemen waktu dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa. Hipotesis yang diajukan adalah "Ada hubungan negatif antara manajemen waktu dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa”. Subjek penelitian merupakan mahasiswa S1 Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata yang menyusun skripsi dan yang masih mengambil mata kuliah. Jumlah keseluruhan subjek penelitian adalah 60 mahasiswa angkatan 2017-2019 dengan teknik accidental sampling. Alat ukur yang digunakan adalah skala manajemen waktu dan skala prokrastinasi akademik pada mahasiswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah rank spearman. Hasil penelitian menunjukan korelasi negatif yang sangat signifikan (rho = - 0.643, p<0.01). Dengan demikian hipotesis yang diajukan diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada hubungan negatif antara manajemen waktu dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa. Variabel manajemen waktu memberikan Sumbangan Efektif (SE) sebesar 41,3% dalam mempengaruhi variabel prokrastinasi akademik pada mahasiswa.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 100 Philosophy and Psychology > 150 Psychology > 152 Perception, movement, emotions & drives
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology
Depositing User: Mr Yosua Norman Rumondor
Date Deposited: 22 Nov 2023 03:41
Last Modified: 22 Nov 2023 03:41
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/33624

Actions (login required)

View Item View Item