RUMAH SUSUN SEWA UNTUK MAHASISWA DI SURAKARTA

UTAMA, DANY YUSDA (2023) RUMAH SUSUN SEWA UNTUK MAHASISWA DI SURAKARTA. Other thesis, Universitas Katholik Soegijapranata Semarang.

[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-COVER_a.pdf

Download (2MB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-BAB I_a.pdf

Download (127kB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-BAB II_a.pdf

Download (1MB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-BAB III_a.pdf

Download (2MB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-BAB IV_a.pdf

Download (437kB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-BAB V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (245kB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-BAB VI_a.pdf

Download (454kB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-DAPUS_a.pdf

Download (214kB)
[img] Text
18.A1.0120-Dany Yusda Utama-LAMP_a.pdf

Download (135kB)

Abstract

Hunian/papan berfungsi sebagai kebutuhan manusia untuk bernaung khususnya di wilayah perkotaan dengan tingkat pertumbuhan penduduk yang tinggi. Pada umumnya masyarakat perkotaan cenderung membutuhkan hunian dengan alasan efektivitas jarak dan waktu menuju ke tempat kerja ataupun sekolah. Namun timbul kecenderungan bahwa masyarakat yang tinggal di wilayah perkotaan lebih sulit mendapatkan hunian dikarenakan lahan yang terbatas serta harga tanah yang lebih tinggi dibandingkan wilayah pinggiran kota. Oleh karena hal demikian saat ini mulai dikembangkan solusi hunian salah satunya berbentuk hunian vertical berupa rumah susun. Rumah susun secara umum merupakan hunian yang memiliki fungsi sebagai pada umumnya dengan ruang privat, publik, dan servis. Pengadaan rumah susun di kota- kota besar menjadi salah satu penyelesaian persoalan terhadap keterbatasan lahan untuk masyarakat yang menjadi pendatang di kota besar salah satunya Kota Surakarta khususnya mahasiswa mengingat Kota Surakarta memiliki institusi Pendidikan yaitu Universitas Sebelas Maret dan Institut Seni Surakarta dengan predikat yang baik sehingga banyak mahasiswa memilih kota ini sebagai tujuan untuk melanjutkan studi. Acuan ini digunakan sebagai dasar dalam merancang rumah susun mahasiswa yang tentunya sudah diatur serta dimodifikasi sedemikian rupa dalam rangka memenuhi target penghuni yaitu para mahasiswa di Kota Surakarta dengan latar belakang yang beragam seperti mahasiswa luar kota, hingga luar negeri sehingga ketiga latar belakang tersebut harus diwadahi secara maksimal. Upaya ini perlu dimaksimalkan dengan teori perancangan rumah susun mahasiswa dengan pendekatan placemaking yang berkorelasi pada arsitektur perilaku guna menjawab tantangan perkembangan kota yang seiring dengan pesatnya pembangunan hunian khususnya bagi mahasiswa yang dapat menyelaraskan banyak kepentingan yang di dalamnya baik dari perancangan ruang-ruang pribadi (tipikal unit) yang menyesuaikan kebutuhan mahasiswa serta perancangan ruang- ruang sosial yang melibatkan banyak unsur-unsur potensial dan kreatif sebagaimana salah satu karakter mahasiswa yaitu aktif-kreatif.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 700 Arts and Recreation > 720 Architecture > 728 Residential buildings
Divisions: Faculty of Architecture and Design > Department of Architecture
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 28 Mar 2023 05:34
Last Modified: 28 Mar 2023 05:34
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/31170

Actions (login required)

View Item View Item