SISTEM PAKAR BERBASIS TELEGRAM BOT SEBAGAI ALAT BANTU DETEKSI GEJALA AWAL GANGGUAN KEPRIBADIAN AMBANG

Venella, Ocy. Lysbeth (2022) SISTEM PAKAR BERBASIS TELEGRAM BOT SEBAGAI ALAT BANTU DETEKSI GEJALA AWAL GANGGUAN KEPRIBADIAN AMBANG. Other thesis, Universitas Katholik Soegijapranata Semarang.

[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-COVER_a.pdf

Download (3MB)
[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-BAB I_a.pdf

Download (2MB)
[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-BAB III_a.pdf

Download (3MB)
[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-BAB IV_a.pdf

Download (8MB)
[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-BAB V_a.pdf

Download (542kB)
[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-DAPUS_a.pdf

Download (2MB)
[img] Text
18.N1.0008-Ocy. Lysbeth Venella-LAMP_a.pdf

Download (7MB)

Abstract

Pandemi COVID-19 yang berkepanjangan mengakibatkan kecemasan masyarakat terhadap situasi pandemi meningkat. Bagi golongan masyarakat yang rapuh secara psikologis, situasi panderni yang tak kunjung usai dapat menimbulkan tekanan stres yang berujung pada masalah kesehatan fisik maupun mental. Salah satu kelompok dari golongan tersebut adalah orang- orang dengan Gangguan Kepribadian AmbangIBorderline Personality Disorder (BPD) dimana kerapuhan mereka disebabkan oleh reaksi yang berlebihan terhadap stress dibandingkan dengan orang-orang normal. Laporan ini berisi tentang hasil penelitian mengenai bagaimana teknologi kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) diterapkan dalam bentuk sistem pakar berbasis Telegram bot yang bertujuan untuk melakukan deteksi gejaJa gangguan kepribadian ambang sejak dini dan memberikan saran penanganan masalah terhadap ODGKA (Orang dengan Gangguan Kepribadian Ambang) maupun orang-orang yang berpotensi menjadi ODGKA sesuai dengan rekomendasi psikolog. Penelitian dilakukan dengan metode kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara dan studi pustaka. Pengembangan aplikasi dilakukan dengan metode pengembangan waterfall, metode penalaranforward chaining, bahasa pemrograman PHP, dan basis data MySQL. Pengujian aplikasi dilakukan dengan metode wawancara secara virtual melalui media Whatsapp dan Google Meet. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara keseluruhan "Sistem Pakar Berbasis Telegram Bot Sebagai Alat Bantu Deteksi Gejala Awal Gangguan Kepribadian Ambang" berguna dalam memberikan edukasi, hasil deteksi, dan cara penanganan awal yang tepat terhadap gejala gangguan kepribadian ambang. Aplikasi ini dinilai dapat membantu mengatasi gangguan kepribadian ambang pada individu. Aplikasi ini juga dirasa menarik dan mudah digunakan oleh masyarakat. Hasil pengujian aplikasi ini telah dipastikan 1010suji kualitatif dengan metode wawancara terhadap psikolog Dr. Christin Wibhowo, S.Psi, M.Si selaku narasumber dan pakar gangguan kepribadian ambang.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 005 Computer programming, programs & data > Information Systems
Divisions: Faculty of Computer Science > Department of Information Systems
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 24 Jun 2022 06:24
Last Modified: 24 Jun 2022 06:24
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/28903

Actions (login required)

View Item View Item