KARAKTERISTIK KEPEMIMPINAN KEPALA PENGAWAS PROYEK CV AFINA PERMANA SEMARANG

PERMANA, HILMY PRAMUDYA (2023) KARAKTERISTIK KEPEMIMPINAN KEPALA PENGAWAS PROYEK CV AFINA PERMANA SEMARANG. Other thesis, Universitas Katholik Soegijapranata Semarang.

[img]
Preview
Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-COVER_a.pdf

Download (605kB) | Preview
[img] Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-BAB I_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (420kB)
[img] Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (505kB)
[img] Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-BAB III_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (413kB)
[img] Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-BAB IV_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (615kB)
[img] Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-BAB V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (293kB)
[img]
Preview
Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-DAPUS_a.pdf

Download (522kB) | Preview
[img] Text
18.D1.0204-HILMY PRAMUDYA PERMANA-LAMP_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (530kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik kepemimpinan kepala pengawas proyek CV Afina Permana Semarang. Jenis penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Teknik pengambilan sampling penelitian ini menggunakan sampling jenuh yaitu menggunakan seluruh populasi, yaitu sebanyak 32 orang. Dalam penelitian ini, metode pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner tertutup. Hasil penelitian yang menggunakan analisis deskriptif menunjukan bahwa karakteristik kepala pengawas proyek CV Afina Permana Semarang meliputi articulate atau pandai berbicara, perceptive atau tanggap, self-confident atau percaya diri, self-assured atau yakin pada diri sendiri, persistent atau gigih, trustworthy atau dapat dipercaya, dependable atau dapat diandalkan, friendly atau ramah, outgoing atau mudah bergaul, sensitive atau sensitif, conscientious atau cermat, dan emphatic atau empatik.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 658 Management > Leadership
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Management
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 07 Jun 2023 01:11
Last Modified: 05 Nov 2024 05:26
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/31930

Actions (login required)

View Item View Item