HIPOTESIS PASAR EFISIEN BENTUK KUAT: KAJIAN TERHADAP ABNORMAL RETURN SEBELUM PENGUMUMAN RIGHT ISSUE PADA PERUSAHAAN DI BURSA EFEK INDONESIA 2016-2019

KUSUMASTUTY, SUKMA AYU (2023) HIPOTESIS PASAR EFISIEN BENTUK KUAT: KAJIAN TERHADAP ABNORMAL RETURN SEBELUM PENGUMUMAN RIGHT ISSUE PADA PERUSAHAAN DI BURSA EFEK INDONESIA 2016-2019. Other thesis, Universitas Katholik Soegijapranata Semarang.

[img]
Preview
Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-COVER_a.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-BAB I_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB)
[img] Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (420kB)
[img] Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-BAB III_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB)
[img] Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-BAB IV_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (579kB)
[img] Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-BAB V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (138kB)
[img]
Preview
Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-DAPUS_a.pdf

Download (422kB) | Preview
[img] Text
18.D1.0142-SUKMA AYU KUSUMASTUTY-LAMP_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Pada penelitian ini terfokus pada kegiatan pre corporate action. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah private information berpengaruh sebelum pengumuman right issue. Apabila pengumuman right issue sendiri tidak mengandung informasi maka investor tidak dapat menikmati ataupun memanfaatkan informasi untuk memperoleh abnormal return, fenomena ini menjadi momen yang rentan terhadap kepemilikan institusional (institusional ownership) pada private information yang dapat berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Metode yang digunakan untuk penentuan sampel yaitu purposive sampling sedangkan untuk pengukuran menggunakan metode market adjusted model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat abnormal return sebelum pengumuman right issue, terdapat indikasi bahwa private information berpengaruh signifikan terhadap abnormal return dengan pertimbangan apakah informasi yang didapatkan sebagai suatu informasi yang bersifat valid bagi para investor dan pada kajian pengaruh institusional ownership terhadap abnormal return tidak terdapat pengaruh signifikan dikarenakan variabel ini seringkali menjadi sumber informasi yang bersifat pribadi bagi pihak internal perusahaan.Terdapat isu penawaran saham baru melalui HMETD, hal ini kemungkinan terjadi dipicu oleh adanya private information. Isu penawaran saham baru (right issue) melalui HMETD biasanya telah menjadi pembicaraan pihak internal pada perusahaan sebelum perusahaan membutuhkan dana untuk operasional. Pada proses pertimbangan membutuhkan waktu yang panjang sehingga masih perlu dipertimbangkan sebagai suatu informasi yang valid bagi para investor dalam pengambilan keputusan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Social Sciences > 330 Economics > Financial Economics > Stock Exchange
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Management
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 15 Mar 2023 02:36
Last Modified: 05 Nov 2024 03:04
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/31008

Actions (login required)

View Item View Item