NURHAYATI, BERNADETA RESTI and Simandjuntak, Marcella Elwina and Hadiyono, Venatius Model Dialog dalam Peradilan Restoratif Penyelesaian Perkara Anak yang Berhadapan dengan Hukum. SERI KAJIAN ILMIAH. ISSN 08530707
Text
SKI MODEL _ ref.pdf Restricted to Registered users only Download (865kB) |
||
|
Text
2014 MODEL DIALOG PERADILAN RESTORATIFpdf_artikel di Jurnal Unika.pdf Download (532kB) | Preview |
Abstract
Peradilan restoratif merupakan alternatif penyelesaian perkara bagi anak yang berhadapan dengan hukum pidana. Cara penyelesaian perkara melalui proses peradilan umum dianggap sangat menghabiskan energi, biaya dan mengabaikan kepentingan korban, masyarakat, dan pelaku tindak pidana dan cenderung menimbulkan trauma pada korban dan pelaku. UU No. 11 tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak telah mengatur mengenai Restoratif Justice. Namun UU ini baru akan berlaku 2 tahun sejak saat diundangkannya pada tahuyn 2012, sementara dalam praktik ternyata peradilan restoratif telah dijalankan dengan berbagai variasinya. Tulisan ini membahas tentang model-model penyelesaian perkara anak yang berhadapan dengan hukum, memakai pendekatan restoratif pada Penyelesaian Perkara Anak yang berhadapan dengan Hukum Pidana, yang dilakukan di Kota Semarang, Suarakrta dan Yogyakarta.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | 300 Social Sciences > 340 Law |
Divisions: | Faculty of Law and Communication > Department of Law |
Depositing User: | Ms B. Resti Nurhayati |
Date Deposited: | 18 Nov 2020 04:48 |
Last Modified: | 09 Sep 2022 04:37 |
URI: | http://repository.unika.ac.id/id/eprint/21765 |
Actions (login required)
View Item |