PEMBUATAN APLIKASI AKUISISI MITRA USAHA PT. EMPORIA DIGITAL RAYA "IKI CANVASSER" BERBASIS MOBILE

ARCILIYAGUTAMA, BILLY ALVIN (2023) PEMBUATAN APLIKASI AKUISISI MITRA USAHA PT. EMPORIA DIGITAL RAYA "IKI CANVASSER" BERBASIS MOBILE. Other thesis, UNIVERSITAS KHATOLIK SOEGIJAPRANATA.

[img]
Preview
Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - COVER_a.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - BAB I_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (511kB)
[img] Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (425kB)
[img] Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - BAB III_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (418kB)
[img] Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - BAB IV_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - BAB V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (393kB)
[img]
Preview
Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - DAPUS_a.pdf

Download (401kB) | Preview
[img] Text
17.N1.0012-Billy Alvin Arciliyagutama - LAMP_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (107kB)

Abstract

Sebagai salah satu perusahaan teknologi, PT. Emporia Digital Raya mempunyai kewajiban untuk mendukung pemerintah dalam pemerataan teknologi di Indonesia. Salah satunya dengan cara mengakuisisi mitra usaha kecil di seluruh Indonesia. Tetapi performa para pengakuisisi / Area Leader kurang memuaskan PT Emporia Digital Raya seperti kurangnya mitra usaha yang di akuisisi, data - data mitra usaha yang kurang lengkap, dan bukti kunjungan yang kurang jelas. Maka dibuatlah aplikasi “IKI Canvasser” sebagai aplikasi yang membantu Area Leader, Area Manager, dan PT. Emporia Digital Raya sendiri dalam mengakuisisi mitra usaha, memantau kunjungan dan banyaknya transaksi sehingga tidak dilakukan secara manual agar meminimalisir kesalahan. Aplikasi “IKI Canvasser” ini dikembangkan menggunakan metode perancangan UI untuk menggambarkan fungsi yang ada di dalam aplikasi. Kemudian dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman Java, CodeIgniter 2 sebagai API aplikasi dan database, dan PostgreSQL sebagai database. Adopsi teknologi menjadi tahap pengujian yang dipilih dengan variabel uji validitas, reliabilitas dan AVE setelah kuesioner terkumpul yang disebar ke seluruh Area Leader di Indonesia. Metode yang diambil untuk kuesionernya adalah metode kuantitatif dan penggolongan di setiap pertanyaan kuesioner menjadi teknik pembagian kuesioner. Hasil kuesionernya menunjukan bahwa aplikasi “IKI Canvasser” meningkatkan kinerja Area Leader dalam akuisisi mitra usaha, pelaporan kunjungan mitra usaha, dan memantau kinerja masing – masing Area Leader. Setelah dilakukan pengujian maka bisa diambil kesimpulan bahwa aplikasi “IKI Canvasser” dan seluruh fitur yang ada berjalan dengan semestinya. Tampilan user friendly dan efektivitas akuisisi mitra usaha menjadi poin penting pada aplikasi “IKI Canvasser”.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 005 Computer programming, programs & data
000 Computer Science, Information and General Works > 005 Computer programming, programs & data > Information Systems
Divisions: Faculty of Computer Science > Department of Information Systems
Depositing User: Mr Yosua Norman Rumondor
Date Deposited: 06 Oct 2023 01:39
Last Modified: 06 Oct 2023 01:39
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/33118

Actions (login required)

View Item View Item