Vena Purnamasari, Agnes Advencia Chrismastuti, Robertus Setiawan Aji Nugroho (2017) e-GaBeLa. EC00201700395.
|
Text
Sertifikat HAK CIPTA_egabela.pdf Download (194kB) | Preview |
Abstract
Program ini berbasis Web,sehingga harus dimainkan secara online. Program ini digunakan untuk belajar akuntansi dasar. Program ini terdiri dari 3 level yaitu: Level 1 untuk menentukan Jenis Akun dan saldo normalnya, Level 2 permainan untuk belajar persamaan dasar akuntansi dan level 3 program permainan membuat jurnal yang merupakan kelanjuran dari level 2. Pemain tidak dapat naik ke level berikutnya jika tidak belum menyelesaikan semua soal dengan nilai minimum yang disyaratkan oleh pengempu (pengajar). Program permainan ini digunakan dari dua sisi yaitu pengampu (pengajar) dan pemain game. pengampun dapat mensetting secara mandiri mulai dari akun-akun yang akan digunakan sampai pembuatan soal dari untuk persamaan dasar akuntansi dan jurnal. selain itu pengampu juga bisa mendapatkan rekap nilai atau poin perolehan pemain secara langsung.
Item Type: | Patent |
---|---|
Subjects: | 000 Computer Science, Information and General Works 000 Computer Science, Information and General Works > 004 Data processing & computer science 000 Computer Science, Information and General Works > 005 Computer programming, programs & data > Information Systems 000 Computer Science, Information and General Works > 005 Computer programming, programs & data > Internet |
Divisions: | Faculty of Computer Science > Department of Informatics Engineering |
Depositing User: | Mr R. Setiawan Aji Nugroho |
Date Deposited: | 29 Apr 2023 03:24 |
Last Modified: | 29 Apr 2023 03:24 |
URI: | http://repository.unika.ac.id/id/eprint/31568 |
Actions (login required)
View Item |