JENIS INFRASTRUKTUR PADAT KARYA TUNAI DESA UNTUK KESEJAHTERAAN MASYARAKAT

BROTO, RADIUS WAHYU (2023) JENIS INFRASTRUKTUR PADAT KARYA TUNAI DESA UNTUK KESEJAHTERAAN MASYARAKAT. Project Report. Program Studi Teknik Sipil Unika Soegijapranata Semarang. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
20.B5.0005-RADIUS WAHYU BROTO-COVER_a.pdf

Download (809kB) | Preview
[img] Text
20.B5.0005-RADIUS WAHYU BROTO-BAB I-V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
20.B5.0005-RADIUS WAHYU BROTO-DAPUS_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB)
[img] Text
20.B5.0005-RADIUS WAHYU BROTO-LAMP_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Padat Karya Tunai di Desa adalah kegiatan pemberdayaan keluarga miskin, setengah pengangguran, pengangguran, perempuan kepala rumah tangga (PEKKA) dan kelompok marginal, dibayarkan per hari atau maksimal satu minggu, yang bersifat produktif berdasarkan pemanfaatan sumber daya alam, tenaga kerja, dan teknologi lokal untuk menambah pendapatan dan kesejahteraan masyarakat. Padat Karya Tunai yang didanai dari Dana Desa dimulai dari tahun 2017- sekarang, hal ini sesuai dengan prioritas penggunaan dana desa dari kementerian desa yaitu untuk kegiatan pembangunan paling sedikit 30% wajib untuk digunakan untuk membayar upah masyarakat. Kebutuhan tenaga kerja untuk kegiatan padat karya tunai di desa adalah non keahlihan dan tukang yang memiliki keahlian diutamakan warga masyarakat setempat atau terdekat, serta pelaksanaannya adalah swakelola atau bisa dikerjakan warga setempat. Pendekatan teknis untuk pemilihan jenis Infrastruktur Padat Karya Tunai di Desa yang kebutuhan upah tenaga kerja lebih dari 30% dengan menggunakan simulasi perhitungan jenis Infrastruktur Desa sehingga didapat kebutuhan bahan atau material , alat dan upah sesuai Analisa Pekerjaan Umum Perumahan Rakyat No 28 tahun 2016 dan Analisa Setandar Nasional Indonesia. Jenis sarana prasarana atau infrastruktur di desa yang kebutuhan upah lebih dari 30%: adalah pembangunan saluran drainase atau irigasi dari pasangan batu belah, pembangunan tembok penahan tanah dari pasangan batu belah, pembangunan los dan kios pasar desa, bendung konstruksi pasangan batu belah dan beton bertulang gedung Paud, gedung Olahraga atau Serbaguna, jembatan konstruksi gelagar besi IWF dengan mengunakan plat lantai komposit

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 620 Engineering > 624 Civil engineering > Civil Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Engineer Professional Program
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 26 Apr 2023 06:12
Last Modified: 26 Apr 2023 06:12
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/31521

Actions (login required)

View Item View Item