NUGRAHANINGSIH, TRI HARDJANTI and Soekesi, Agustine Eva Maria Pelatihan Pengembangan Usaha Kecil Bidang Pangan di Kumudasmoro Selatan, Semarang. Jurnal Patria, 1 (1). ISSN 2656-5455
|
Text
58119941662018G2_Artikel CH TRI DAN EVA di jurnal Patriia.pdf Download (117kB) | Preview |
Abstract
Pengabdian pada masyarakat dilakukan di Kumudasmoro Selatan dengan kalayan adalah pengusaha warung kucingan dan pengusaha jus buah. Tujuan pengabdian adalah memberikan pelatihan bagaimana mengembangkan usaha kecil yang saat ini sudah dilakukan dengan cara perbaikan dalam proses produksi. Luaran Pengabdian ini adalah mitra mampu melakukan pengembangan usaha dengan cara yang lebih baik karena menghasilkan produk yang lebih berkualitas (sehat, enak dan menarik). Metode yang digunakan adalah memberikan pelatihan pemahaman produk berkualitas dan memfasilitasi alat produksi dan pemasaran yang lebih sehat. Hasil pengabdian menunjukkan mitra memahami yang ditunjukkan dengan perubahan dalam cara memproduksi dan memasarkan. Kata kunci: pelatihan,, usaha pangan, produk berkualitas, pemasaran berkualitas
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | 300 Social Sciences > 330 Economics > Production Economics 300 Social Sciences > 330 Economics > Production Economics > Small Business 300 Social Sciences > 330 Economics > Entrepreneurship |
Depositing User: | Ms Eva Maria |
Date Deposited: | 17 Nov 2020 01:49 |
Last Modified: | 27 Jan 2021 05:02 |
URI: | http://repository.unika.ac.id/id/eprint/22921 |
Actions (login required)
View Item |