Diskresi Pemerintah Sebagai Solusi Dalam Pengujian Sarana Perkeretapian

Indrayati, Yovita (2020) Diskresi Pemerintah Sebagai Solusi Dalam Pengujian Sarana Perkeretapian. In: Webinar "Pengujian Sarana Perkeretaapian, Yang Cepat Dan Efisien Untuk Mewujudkan Perkeretaapian Yang Handal", 13 Agustus 2020, diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan. (Unpublished)

[img]
Preview
Slideshow
Seminar Kemenhub.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pemerintah dalam hal ini Kementerian Perhubungan memiliki kewenangan dan tanggung jawab dalam pengujian sarana perkeretaapian untuk menjamin kelaikan operasi sarana perkeretaapian demi terjaminnya keselamatan penumpang dan barang. Namun dalam pelaksanaannya menghadapi kendala terkait keterbatasan sumber daya manusia dan peralatan yang ada. Oleh karena itu dibutuhkan diskresi untuk mengatasi permasalahan tersebut.

Item Type: Conference or Workshop Item (Speech)
Subjects: 300 Social Sciences > 340 Law > 342 Constitutional and administrative law
300 Social Sciences > 340 Law > 348 Laws, regulations & cases
Divisions: Faculty of Law and Communication > Department of Law
Depositing User: Ms Yovita Indrayati
Date Deposited: 14 Oct 2020 11:56
Last Modified: 14 Oct 2020 11:56
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/22407

Actions (login required)

View Item View Item