Search for collections on Unika Repository

PENGARUH KURSI BOLA UNTUK MENURUNKAN HIPERAKTIVITAS PADA ANAK YANG MENGALAMI ATTENTION DEFICIT HYPERACTIVITY DISORDER (ADHD)

Pratiwi, Windy Checaria (2017) PENGARUH KURSI BOLA UNTUK MENURUNKAN HIPERAKTIVITAS PADA ANAK YANG MENGALAMI ATTENTION DEFICIT HYPERACTIVITY DISORDER (ADHD). Masters thesis, Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata.

[img]
Preview
Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi BAB I.pdf

Download (193kB) | Preview
[img] Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB)
[img]
Preview
Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi BAB III.pdf

Download (628kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi BAB IV.pdf

Download (47kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi BAB V.pdf

Download (38kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (109kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.92.0046 Windy Checaria Pratiwi LAMPIRAN.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menguji secara empiric pengaruh kursi bola dalam menurunkan hiperaktivitas pada anak ADHD. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kuasi eksperimen menggunakan single case experimental design dengan model A-B-A follow up. Subyek penelitian ini adalah anak yang berusia 7 tahun sampai 12 tahun yang didiagnosa mengalami Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD) oleh psikolog. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi secara langsung di dalam kelas kemudian diukur dengan table hiperaktif rating scale dengan target perilaku hiperaktif. Pengujian koefisien reliabilitas diperoleh nilai koefisien reliabilitas α sebesar 0,775 dan 0,809. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis grafik nilai hiperaktivitas, data hasil observasi baseline II dan hasil baseline I, serta didukung dengan uji statistika Wilcoxon test yang terbukti signifikan nilai Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0.041 (<0.05) untuk subyek J. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa hipotesis penelitian diterima, bahwa ada pengaruh pemberian kursi bola untuk menurunkan hiperaktivitas, pada anak dengan gangguan ADHD. Hiperaktivitas pada anak yang mengalami Attention Deficit Hyperactivity Disorder sebelum dan sesudah pemberian kursi bola mengalami penurunan. Untuk subjek V, nilai Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0.223, sehingga dapat disimpulkan bahwa tidak ada perbedaan hiperaktivitas pada anak ADHD sebelum dan sesudah pemberian kursi bola. Namun demikian, berdasarkan nilai negatif ranks, terdapat tiga item dari hiperaktivitas anak dengan gangguan ADHD pada saat baseline II yang lebih rendah dari nilai pada saat baseline I.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 100 Philosophy and Psychology > 150 Psychology > Child Psychology
Divisions: Faculty of Psychology
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 02 Feb 2018 08:29
Last Modified: 12 Nov 2020 03:45
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/15069

Actions (login required)

View Item View Item