STRES KERJA DITINJAU DARI KEPUASAN TERHADAP IMBALAN PADA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PT TI MATSUOKA WINNER

ARINTA, MEGA (2015) STRES KERJA DITINJAU DARI KEPUASAN TERHADAP IMBALAN PADA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PT TI MATSUOKA WINNER. Other thesis, FAKULTAS PSIKOLOGI , UNIKA SOEGIJAPRANATA SEMARANG.

[img]
Preview
Text (COVER)
10.40.0061 Mega Arinta COVER.pdf

Download (110kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
10.40.0061 Mega Arinta BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (100kB)
[img] Text (BAB II Available Document only in Soegijapranata Catholic University)
10.40.0061 Mega Arinta BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (93kB)
[img] Text (BAB III Available Document only in Soegijapranata Catholic University)
10.40.0061 Mega Arinta BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (69kB)
[img] Text (BAB IV Available Document only in Soegijapranata Catholic University)
10.40.0061 Mega Arinta BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (80kB)
[img] Text (BAB V Available Document only in Soegijapranata Catholic University)
10.40.0061 Mega Arinta BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (65kB)
[img]
Preview
Text (BAB VI Available Document only in Soegijapranata Catholic University)
10.40.0061 Mega Arinta BAB VI.pdf

Download (52kB) | Preview
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
10.40.0061 Mega Arinta DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (38kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empirik hubungan antara kepuasan terhadap imbalan dengan stres kerja pada karyawan bagian produksi. Hipotesis dari penelitian ini adalah terdapat hubungan negatif antara kepuasan terhadap imbalan dengan stres kerja, artinya semakin tinggi kepuasan terhadap imbalan maka stres kerja akan semakin redah begitu pula sebaliknya. Populasi penelitian ini adalah karyawan produksi bagian sewing PT TI Matsuoka Winner. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik Quota sampling. Subjek penelitian berjumlah 80 karyawan, Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala stres kerja dan skala kepuasan terhadap imbalan. Berdasarkan hasil uji hipotesis dengan menggunakan teknik product moment diperoleh rxy = -0,766 dengan p<0,01. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang diajukan diterima.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 100 Philosophy and Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology
Depositing User: Mr Agung Tri Hartadi
Date Deposited: 26 Aug 2015 01:13
Last Modified: 06 Jun 2023 03:31
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/147

Actions (login required)

View Item View Item