PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS IT DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) PADA TOKO TIP TOP DI INDRAMAYU

Reinaldo, Yosua Eric (2016) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS IT DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) PADA TOKO TIP TOP DI INDRAMAYU. Other thesis, Unika Soegijapranata Semarang.

[img]
Preview
Text
12.60.0167 Yosua Eric Reinaldo COVER.pdf

Download (386kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.60.0167 Yosua Eric Reinaldo BAB I.pdf

Download (352kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.60.0167 Yosua Eric Reinaldo BAB II.pdf

Download (302kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.60.0167 Yosua Eric Reinaldo BAB III.pdf

Download (153kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.60.0167 Yosua Eric Reinaldo BAB IV.pdf

Download (4MB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.60.0167 Yosua Eric Reinaldo BAB V.pdf

Download (120kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12.60.0167 Yosua Eric Reinaldo DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (120kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Toko Tip Top yang merupakan distributor Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) yang berada di jalan Letjen Suprapto nomor 170 Kota Indramayu, Jawa Barat. Dalam kegiatan operasionalnya toko ini bergerak dibidang dagang. Dalam pelayanan transaksi dan pengolahan laporan keuangannya toko ini masih menggunakan sistem yang sederhana sehingga kegiatan jual dan beli barang dagang menjadi kurang efektif dan efisien, serta tidak dapat menyajikan laporan keuangan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif berupa studi kasus yang berarti data yang diperoleh dapat berupa data kualitatif dan kuantitatif. Metode pengumpulan datanya berupa wawancara, observasi.Dalam pengembangan sistem metode Rapid Application Development (RAD) dipilih karena lebih cepat dan murah. Adapun tahapan metode RAD meliputi investigasi awal, analisis masalah, analisis kebutuhan sistem, analisis cost benefit, pembuatan database dan perancangan prototype. Kata Kunci : Perancangan Sistem Informasi Akuntansi, Rapid Application Development (RAD), Distributor Air Minum Dalam Kemasan (AMDK)

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 657 Accounting
600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 657 Accounting > Accounting Information System
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Accounting
Depositing User: Mr Ignatius Eko Budi Setiono
Date Deposited: 30 Mar 2017 07:12
Last Modified: 06 Jan 2023 07:45
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/13271

Actions (login required)

View Item View Item