PENGARUH KARAKTERISTIK INFORMASI SISTEM AKUNTANSI MANAJEMEN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN DESENTRALISASI SEBAGAI VARIABEL MODERATING

Sulistiyanto, Albertus Eka (2005) PENGARUH KARAKTERISTIK INFORMASI SISTEM AKUNTANSI MANAJEMEN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN DESENTRALISASI SEBAGAI VARIABEL MODERATING. Other thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Soegijapranata.

[img]
Preview
Text (COVER)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto COVER.pdf

Download (80kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (86kB)
[img] Text (BAB II)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (151kB)
[img] Text (BAB III)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB)
[img] Text (BAB IV)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (137kB)
[img] Text (BAB V)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (67kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
01.60.0041 Albertus Eka Sulistiyanto LAMPIRAN.pdf

Download (177kB) | Preview

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah menguji secara empiris mengenai pengaruh karakteristik sistem akuntansi manajemen terhadap kinerja manajerial dengan desentralisasi sebagai variabel moderating. Karakteristik informasi bermanfaat berdasarkan persepsi para manajerial sebagai pengambil keputusan pada perusahaan yang bersifat desentralisasi di kategorikan ke dalam empat sifat yaitu broad scope, time liness, aggregation dan integration. Keempat karakteristik tersebut akan menjadi efektif apabila mendukung kebutuhan pengguna informasi atau pengambil keputusan. Populasi dalam penelitian ini adalah para manajer pada kantor cabang bank umum yang ada di Semarang. Jumlah survey yang dikeluarkan dalam penelitian ini adalah 56 buah kuesioner yang dikirim kepada 14 perusahaan perbankan yang ada di Semarang. Namun setelah melalui tahap pengumpulan kuesioner, ternyata hanya diperoleh 45 buah kuesioner saja yang kembali. Dengan demikian hanya 45 buah kuesioner saja yang layak sebagai bahan penelitian. Jumlah tersebut dinilai cukup karena lebih dari 30 buah kuesioner sebagaimana syarat minimum analisis statistik. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari jawaban responden pada kuesioner yang dikirimkan langsung kepada bank. Sebelum melakukan analisis data, peneliti melakukan uji validitas dan reliabilitas terhadap 45 responden untuk menunjukkan sejauh mana kuesioner tersebut dapat dipercaya dan diandalkan. Dari hasil uji validitas dengan bantuan SPSS tampak bahwa nilai r hitung > r tabel ( 0,294 ). Maka instrumen variabel penelitian tersebut adalah valid. Untuk uji reliabilitas yang dilakukan dengan bantuan SPSS menunjukkan bahwa semua variabel penelitian adalah reliabel karena nilai alpha > 0,6. Dari hasil penelitian ini terdapat dua kesimpulan yaitu ada pengaruh dan tidak ada pengaruh. Untuk hipotesis 1, 2 dan 4 menunjukkan adanya pengaruh positif antara Sistem Akuntansi Manajemen dan Kinerja Manajerial Dengan Desentralisasi Sebagai Variabel Moderatingnya. Sedangkan untuk hipotesis 3 terbukti tidak ada pengaruh positif dari tingginya tingkat desentralisasi terhadap informasi agregasi dengan ketentuan signifikan ( t < 0,05 ).

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management > 657 Accounting > Accounting Information System
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Accounting
Depositing User: Mr Andika Margahadi
Date Deposited: 30 Mar 2017 06:57
Last Modified: 30 Mar 2017 06:57
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/13188

Actions (login required)

View Item View Item