PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL PENGENALAN MUSEUM KERETA API AMBARAWA SEBAGAI WISATA EDUKASI SEJARAH JAWA TENGA

WIJAYA, KARTIKA ROSALIA (2014) PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL PENGENALAN MUSEUM KERETA API AMBARAWA SEBAGAI WISATA EDUKASI SEJARAH JAWA TENGA. Other thesis, Prodi Desain Komunikasi Visual Unika Soegijapranata.

[img]
Preview
Text (COVER)
09.13.0022 Kartika Rosalia Wijaya COVER.pdf

Download (238kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
09.13.0022 Kartika Rosalia Wijaya BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (121kB)
[img] Text (BAB II Available Document Only in Soegijapranata Catholic University)
09.13.0022 Kartika Rosalia Wijaya BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (539kB)
[img] Text (BAB III Available Document Only in Soegijapranata Catholic University)
09.13.0022 Kartika Rosalia Wijaya BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (437kB)
[img] Text (BAB IV Available Document Only in Soegijapranata Catholic University)
09.13.0022 Kartika Rosalia Wijaya BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V Available Document Only in Soegijapranata Catholic University)
09.13.0022 Kartika Rosalia Wijaya BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
09.13.0022 Kartika Rosalia Wijaya DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (96kB) | Preview

Abstract

Museum Kereta Api Ambarawa merupakan satu-satunya museum kereta api di Indonesia. Keberadaan museum ini sudah ada sejak tahun 1873 sebagai sebuah stasiun, namun baru pada tahun 1976 berubah fungsi menjadi museum. Saat ini museum ini dikelola oleh PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi IV Semarang. Museum ini memiliki 165 benda koleksi dan 21 koleksi lokomotif kuno. Benda-benda bersejarah tersebut memiliki nilai yang tinggi bagi bangsa Indonesia. Sudah seharusnya kita mengapresiasi nilai sejarah bangsa dengan salah satu cara mengenali sejarah, benda koleksi yang ada di Museum KA Ambarawa. Kurang adanya media promosi yang kurang menarik, Sehingga masih banyak masyarakat khususnya anak – anak tidak mengetahui keberadaan Museum Kereta Api Ambarawa.berdasarkan hasil survey kepada 350 Responden anak – anak SD di dapat 52% anak tertarik pada Pertunjukan Panggung Boneka ( Puppet Show ). Maka dapat disimpulkan bahwa media promosi yang cocok untuk menarik masyarakat khususnya anak – anak SD untuk berkunjung ke Museum Kereta Api Ambarawa. Konsep Pertunjukan Panggung Boneka ( Puppet Show ) ini menjadi pendekatan visual yang akan diterapkan dalam Perancangan Komunikasi Visual Pengenalan Museum Kereta Api Ambarawa Sebagai Wisata Edukasi Sejarah Jawa Tengah. Kata Kunci : Museum, Media Promosi, Metode Quantytatif, Pertunjukan Panggung Boneka ( Puppet Show

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 700 Arts and Recreation > 720 Architecture > Visual Communication
Divisions: Faculty of Architecture and Design > Department of Visual Communication Design
Depositing User: Mrs Ratnasasi Wijayanti
Date Deposited: 01 Sep 2015 14:27
Last Modified: 01 Sep 2015 14:27
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/1125

Actions (login required)

View Item View Item