ANALISIS RESIDUAL VALUE BERDASARKAN MARKET VALUE ALAT BERAT KONSTRUKSI PEMADATAN TANAH DENGAN ALGORITMA MODIFIED DECISION TREE (MDT) MENGGUNAKAN PENDEKATAN MACHINE LEARNING (Studi Kasus Perusahaan Alat Berat XYZ)

MASHANDRO T.P, ANDREW (2023) ANALISIS RESIDUAL VALUE BERDASARKAN MARKET VALUE ALAT BERAT KONSTRUKSI PEMADATAN TANAH DENGAN ALGORITMA MODIFIED DECISION TREE (MDT) MENGGUNAKAN PENDEKATAN MACHINE LEARNING (Studi Kasus Perusahaan Alat Berat XYZ). Other thesis, Universitas Katholik Soegijapranata Semarang.

[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-COVER_a.pdf

Download (2MB)
[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-BAB I_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (408kB)
[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-BAB III_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (469kB)
[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-BAB IV_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-BAB V_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB)
[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-DAPUS_a.pdf

Download (335kB)
[img] Text
19.B1.0088-ANDREW MASHANDRO T.P-LAMP_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Pertumbuhan ekonomi Indonesia diperkirakan sebesar 5% di 2023 yang didorong oleh sektor industri, pertambangan, pertanian, perdagangan, dan konstruksi. Permintaan alat berat meningkat pada sektor konstruksi hingga 2023. Permintaan alat berat meningkat karena pembangunan infrastruktur terutama jalan tol yang menjadi prioritas pemerintah hingga 2024. Hal ini menunjukkan peningkatan investasi dari para investor untuk berinvestasi pada alat berar. Untuk memaksimalkan investasi alat berat, penting untuk memastikan perhitungan life cycle cost-nya. Life cycle cost terdiri dari owning cost dan operational cost dengan komponen residual value. Terdapat perbedaan metode menentukan residual value alat berat, yaitu digunakan nilai sebesar 10% - 30% harga beli pada penelitian yang dilakukan di Indonesia. Hal ini bertentangan dengan teori yang menyebutkan bahwa residual value tidak boleh diambil sebagai persenan atau berdasarkan pengalaman karena nilainya yang rentan terhadap waktu dan kondisi. Penelitian ini bertujuan untuk mengestimasi residual value alat berat pemadatan tanah dengan menggunakan algoritma modified decision tree. Selanjutnya, dilakukan perhitungan life cycle cost dengan memperhitungkan residual value sebesar 10% untuk melihat perbedaan yang terjadi. Tujuan terakhir adalah menghitung waktu yang tepat untuk melakukan pergantian pada alat berat pemadatan tanah. Proses dilakukan dengan pengumpulan record historis alat berat dari tiga perusahaan persewaan yang berlokasi di Jawa Tengah, Jawa Barat, dan Jawa Timur. Pengolahan data dilakukan menggunakan aplikasi Google Colab dan Microsoft Excel. Berdasarkan analisis, residual value bernilai 3% - 5% harga alat berat. Hasil estimasi yang digunakan dalam perhitungan life cycle cost akan menghasilkan anggaran biaya yang lebih efektif dan efisien. Estimasi residual value mempercepat proses replacement alat berat karena dilakukan saat harga jualnya masih tinggi

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 620 Engineering > 624 Civil engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Civil Engineering
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 11 Sep 2023 00:23
Last Modified: 18 Sep 2023 01:25
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/32702

Actions (login required)

View Item View Item