HUBUNGAN KADAR HbA1C, TRIGLISERIDA, DAN LDL DENGAN HASIL ANGIOGRAFI PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG KORONER DI RUMAH SAKIT TELOGOREJO SEMARANG

PRAMESUARI, FLORENTINA DEWI (2023) HUBUNGAN KADAR HbA1C, TRIGLISERIDA, DAN LDL DENGAN HASIL ANGIOGRAFI PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG KORONER DI RUMAH SAKIT TELOGOREJO SEMARANG. Other thesis, Universitas Katholik Soegijapranata Semarang.

[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-COVER_a.pdf

Download (2MB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-BAB I_a.pdf

Download (351kB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (927kB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-BAB III_a.pdf

Download (395kB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-BAB IV_a.pdf

Download (347kB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-BAB V_a.pdf

Download (258kB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-BAB VI_a.pdf

Download (259kB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-DAPUS_a.pdf

Download (329kB)
[img] Text
19.P1.0009-FLORENTINA DEWI PRAMESUARI-LAMP_a.pdf

Download (875kB)

Abstract

Latar Belakang Penyakit jantung koroner (PJK) atau disebut penyakit arteri koroner adalah kondisi jantung dengan pembentukan plak aterosklerotik dalam lumen pembuluh darah koroner sehingga menyebabkan gangguan aliran darah dan suplai oksigen ke miokardium. Tingginya penderita PJK, angka kematian PJK, insidensi PJK yang diperkirakan berlanjut, serta penelitian-penelitian sebelumnya menunjukkan hasil yang belum konsisten. Tujuan Mengetahui hubungan antara kadar HbA1C, trigliserida, dan low-density lipoprotein (LDL) dengan hasil angiografi pasien PJK di RS Telogorejo Semarang. Metode Metode penelitian yang digunakan yaitu metode observasional analitik dengan pendekatan cross-sectional. Analisis data dilakukan menggunakan uji Spearman Rank. Hasil Terdapat hubungan yang signifikan sebesar r= 0,402 antara kadar HbA1C dengan hasil angiografi pasien PJK, sedangkan kadar trigliserida dan kadar LDL tidak berhubungan secara statistik dengan hasil angiografi pasien PJK. Kesimpulan Penelitian ini menunjukkan hasil bahwa kadar HbA1C mempunyai signifikansi hubungan dengan hasil angiografi pada pasien PJK dengan tingkat korelasi positif moderat. Kadar LDL dan trigliserida tidak menunjukkan hubungan bermakna secara statistik.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medicine and health
Divisions: Faculty of Medicine
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 16 Jun 2023 08:38
Last Modified: 16 Jun 2023 08:38
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/32139

Actions (login required)

View Item View Item