PENGARUH TATA KELOLA PERUSAHAAN, MANAJEMEN RISIKO, RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, AKTIVITAS, PROFITABILITAS TERHADAP RETURN SAHAM

TANUJAYA, MARGARETHA (2022) PENGARUH TATA KELOLA PERUSAHAAN, MANAJEMEN RISIKO, RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, AKTIVITAS, PROFITABILITAS TERHADAP RETURN SAHAM. Other thesis, Universitas Katholik Soegijapranata Semarang.

[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-COVER_a.pdf

Download (650kB)
[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-BAB I_a.pdf

Download (397kB)
[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-BAB II_a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (760kB)
[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-BAB III_a.pdf

Download (581kB)
[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-BAB IV_a.pdf

Download (500kB)
[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-BAB V_a.pdf

Download (260kB)
[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-DAPUS_a.pdf

Download (325kB)
[img] Text
17.G1.0135-MARGARETHA TANUJAYA-LAMP_a.pdf

Download (768kB)

Abstract

Investor rasional menginvestasikan uang dengan memilih saham efisien yang menawarkan pengembalian terbesar pada tingkat risiko tertentu, atau pengembalian tertentu pada risiko tertentu. Semua investasi dalam dunia bisnis mengandung risiko. Ketidakpastian tingkat pengembalian merupakan inti dari investasi, yaitu investor harus selalu mempertimbangkan faktor ketidakpastian, yaitu: risiko investasi. Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Penelitian ini menggunakan data sekunder, yaitu data yang diperoleh dari pihak perantara atau data sudah ada sehingga peneliti tinggal mengumpulkannya. Penelitian ini membahas mengenai Pengaruh Tata Kelola Perusahaan, Manajemen Risiko, Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas terhadap Return Saham.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Social Sciences > 330 Economics > Stocks
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Accounting
Depositing User: mr AM. Pudja Adjie Sudoso
Date Deposited: 12 Dec 2022 03:32
Last Modified: 12 Dec 2022 03:32
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/30461

Actions (login required)

View Item View Item