“Hak Asasi dan Gender dalam Sektor Pemanfaatan Sumber Daya Alam” Sedulur Sikep – Sukolilo

Sidabalok, Hotmauli “Hak Asasi dan Gender dalam Sektor Pemanfaatan Sumber Daya Alam” Sedulur Sikep – Sukolilo. Project Report. UNSPECIFIED. (Unpublished)

[img] Text
Laporan KENDENG lengkap.pdf

Download (897kB)
[img] Text
Laporan Suronan Kendeng Lengkap.pdf

Download (668kB)

Abstract

Gerakan perjuangan Komunitas Sedulur Sikep - Sukolilo, Pati untuk mempertahankan Pegunungan Kendeng tampaknya akan terus berlangsung setelah upaya litigasi dan non litigasi yang konsisten dilakukan sejak tahun 2006. Konsistensi ini bahkan menarik perhatian dunia internasional untuk mendukung gerakan mereka untuk memperjuangkan keadilan gender dan hak manusia. Salah satunya adalah Lembaga Swadaya Masyarakat Jerman yaitu Heinrich BÖll Stiftung.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: 300 Social Sciences > 340 Law > 342 Constitutional and administrative law
300 Social Sciences > 340 Law > 344 Labor, social, education & cultural law
300 Social Sciences > 340 Law > 348 Laws, regulations & cases
Depositing User: Ms Hotmauli Sidabalok
Date Deposited: 15 Feb 2021 07:31
Last Modified: 20 Feb 2021 07:37
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/23643

Actions (login required)

View Item View Item