Anak Jenuh karena Covid-19

GOERITNO, HARYO (2020) Anak Jenuh karena Covid-19. Majalah Hidup (16). p. 35. ISSN 0376-6330

[img]
Preview
Text
Anak Jenuh karena Covid-19 - Majalah Hidup.pdf

Download (79kB) | Preview

Abstract

Orangtua merasa kebingungan karena selama masa pademi Covid-19, anak merasa bosan tinggal di rumah. Biasa anak suka keluar rumah dan bersama temannya, karena pandemi terpaksa tinggal di rumah. Disamping itu orangtua sudah kehabisan ide untuk bermain anak di rumah. Untuk itu ada beberapa cara untuk mengusir rasa bosan di rumah yaitu, anak bisa bermain dengan saudara-saudaranya namun harus dipastikan kondisi suadarnya sehat, atau kemungkinan lain anak di ajak jalan-jalan menggunakan kendaraan tetapi tidak boleh berhenti hanya untuk melihat pemandangan di luar untuk menyegarkan pikiran. Disamping itu,diharapkan orangtua bisa memunculkan ide baru.

Item Type: Article
Subjects: 100 Philosophy and Psychology > 150 Psychology > Counseling
Divisions: Faculty of Psychology
Depositing User: Mr Haryo Goeritno
Date Deposited: 16 Sep 2020 08:47
Last Modified: 16 Sep 2020 08:47
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/22211

Actions (login required)

View Item View Item