PELAKSANAAN PEMBANGUNAN MCK KOMUNAL BIOGAS TAMBAK LOROK, KOTA SEMARANG

SUWARNO, JOKO and Riyadi, Slamet and Pratomo, Leonardus Heru and Setiawan, Budi and Hermawan, Hermawan and HARTANTO, DANIEL and Wahyuni, Maria and SANTOSA, BUDI and Setiyadi, Budi and Mulyanto, Yuli and SETIJOWARNO, DJOKO and SUSENO, WIDIJA and Widianto, David PELAKSANAAN PEMBANGUNAN MCK KOMUNAL BIOGAS TAMBAK LOROK, KOTA SEMARANG. Technical Report. 0. (Unpublished)

[img] Text
141200716124725_laporan_Pengabdian MCK.docx

Download (2MB)

Abstract

Kawasan pemukiman kampung nelayan Tambak Lorok berada di Kecamatan Semarang Utara, Kota Semarang, merupakan pintu masuk Kota Semarang melalui perairan. Infrastruktur permukiman diperlukan warganya, karena permasalahan peningkatan populasi dan urban. Pelaksanaan pembangunan MCK saat pandemi Covid 19 memerlukan pengaturan sesuai protokol kesehatan antara lain jaga jarak antara tukang dan pekerja. Protokol tersebut berpengaruh pada waktu pelaksanaan dan biaya MCK serta peningkatan pemahaman menjaga kesehatan. Pendampingan ini sangat diperlukan, karena belum optimal namun mampu memberikan pemahaman tentang pentingnya kesehatan dalam suatu pekerjaan

Item Type: Monograph (Technical Report)
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 620 Engineering > 624 Civil engineering > Civil Engineering
Divisions: Faculty of Engineering
Depositing User: Mr Djoko Suwarno
Date Deposited: 10 Sep 2020 09:13
Last Modified: 10 Sep 2020 09:13
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/21819

Actions (login required)

View Item View Item