MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN MENULIS MELALUI DIGITAL STORYTELLING

MURNIATI, CECILIA TITIEK (2019) MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN MENULIS MELALUI DIGITAL STORYTELLING. In: MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN MENULIS MELALUI DIGITAL STORYTELLING.

[img] Text
New Doc 2020-12-23 07.40.51.pdf

Download (639kB)
[img] Text
Untitled.pdf

Download (6MB)
[img] Text
Prosiding Sendimas compiled.pdf

Download (6MB)

Abstract

Penggunaan teknologi informasi dan komunikasi bukan merupakan sesuatu yang baru dalam pengajaran bahasa Inggris. Walaupun teknologi tidak berperanan langsung terhadap prestasi akademik siswa didik, penggunaan teknologi dalam proses belajara mengajar dapat meningkatkan soft skills siswa, seperti kemampuan untuk bekerja sama, kemampuan untuk memecahkan masalah, dan kemampuan belajar mandiri. Digital storytelling merupakan salah satu contoh implementasi teknologi dalam pembelajaran bahasa. Dalam program pelatihan bahasa ini, penulis menggunakan topik storytelling untuk melatih siswa mengekspresikan gagasan mereka melalui storytelling dalam bahasa Inggris. Dalam pelatihan ini penulis menggunakan aplikasi Steller sebagai platform yang bisa digunakan untuk menulis cerita. Dalam pelatihan ini, siswa dapat membuat cerita sederhana. Keterbatasan kosa kata, akses internet, dan ketidaksesuaian spesifikasi telpun genggam dengan program merupakan kendala. Namun demikian, karena motivasi menulis siswa meningkat karena mereka mengerjakan apa yang mereka sukai.

Item Type: Conference or Workshop Item (Other)
Subjects: 400 Language
Divisions: Faculty of Language and Art
Depositing User: Ms Cecilia Titiek Murniati
Date Deposited: 13 Aug 2020 02:02
Last Modified: 13 Dec 2021 15:47
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/21612

Actions (login required)

View Item View Item