"Aplikasi Raport SMA YSKI" dengan Kurikulum 2013 Model Pembelajaran SKS

Rosita Herawati (2017) "Aplikasi Raport SMA YSKI" dengan Kurikulum 2013 Model Pembelajaran SKS. 088289.

[img] Image (Surat Pencatatan HKI "Aplikasi Rapot SMA YSKI dengan Kurnas 2013")
surat pencatatan ciptaan.jpg - Published Version
Restricted to Registered users only until 10 December 2018.

Download (1MB)
[img] Text
reviewYski.pdf

Download (1MB)
[img] Text
hkiYski.pdf

Download (2MB)
[img] Text
unicheckYski.pdf

Download (1MB)

Abstract

Aplikasi rapor ini menerapkan kurikulum 2013 dengan model penyelenggaraan SKS dan dibuat berdasarkan Permendikbud No. 81A tahun 2013 tentang Implementasi Kurikulum. Penerapan kurikulum ini memungkinkan siswa yang memiliki kemampuan lebih, dapat menyelesaikan program pendidikannya lebih cepat dari pada siswa yang lain. Siswa juga dapat secara bebas memilih mata pelajaran peminatan diluar mata pelajaraan pokok. Dengan demikian siswa dapat mengembangkan kompetensinya sesuai dengan minat bakatnya. Aplikasi ini merupakan aplikasi berbasis web yang dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman dan modul-modul berbasis open source, antara lain : JSP (java server pages) dan bahasa pemrograman Java; MySQL yang digunakan untuk menyimpan; dan modul iText yang digunakan untuk menghasilkan Rapor dengan file extensi pdf agar lebih mudah untuk dicetak. Fitur-fitur yang disediakan dalam aplikasi raport SMA dengan kurikulurn 2013 model pembelajaran SKS ini antara lain: 1. Admin sekolah sedapat memasukkan daftar nama guru, mata pelajaran yang diampunya, daftar siswa dan kelasnya. 2. Guru dapat menginput nilai siswa dan deskripsi nilai siswa sesuai dengan mata pelajaraan yang diampunya. 3. Guru wali kelas dapat melihat leger nilai yang telah diinput oleh para guru sesuai dengan kelas walinya. 4. Admin sekolah dapat melihat seluruh nilai yang telah diinput para guru dengan menggunakan leger nilai. Leger nilai dapat dilihat permata-pelajaraan atau perkelas. 5. Rapor MID semester dan Laporan akhir semester dapat dihasilkan secara otomatis dan dicetak dalam bentu file PDF.

Item Type: Patent
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 004 Data processing & computer science
Divisions: Faculty of Computer Science > Department of Informatics Engineering
Depositing User: Ms Rosita Herawati
Date Deposited: 09 Apr 2018 10:10
Last Modified: 08 Aug 2018 06:13
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/15886

Actions (login required)

View Item View Item