PELAKSANAAN PENERBITAN SURAT TAGIHAN PAJAK (STP) PAJAK PENGHASILAN (PPh) BADAN DALAM MENINGKATKAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK (KPP) SEMARANG TIMUR

FENNY P, MARGARETHA (2005) PELAKSANAAN PENERBITAN SURAT TAGIHAN PAJAK (STP) PAJAK PENGHASILAN (PPh) BADAN DALAM MENINGKATKAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK (KPP) SEMARANG TIMUR. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

[img]
Preview
Text (COVER)
02.31.0016 Margareta Fenny COVER.pdf

Download (137kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
02.31.0016 Margareta Fenny BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (72kB)
[img] Text (BAB II)
02.31.0016 Margareta Fenny BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (134kB)
[img] Text (BAB III)
02.31.0016 Margareta Fenny BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (110kB)
[img] Text (BAB IV)
02.31.0016 Margareta Fenny BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB)
[img] Text (BAB V)
02.31.0016 Margareta Fenny BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (54kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
02.31.0016 Margareta Fenny DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (59kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi adanya ketentuan Undang-Undang No. 6 Tahun 1983 sebagaimana yang telah diubah dengan Undang-Undang No. 9 Tahun 1994 dan Undang-Undang No. 16 Tahun 2000 yang mengatakan bahwa Surat Tagihan Pajak (STP) merupakan suatu sarana untuk menagih pajak yang tidak dan atau kurang bayar oleh wajib pajak dan atau sanksi administrasinya berupa bunga atau denda. Penelitian ini menganalisis pelaksanaan penerbitan Surat Tagihan Pajak (STP) Pajak Penghasilan (PPh) Badan dengan meninjau sejauh mana tingkat kepatuhan wajib pajak badan selama periode 2002 - 2004 pada KPP Semarang Timur atas pelaporan SPT Masa. Metode analisis yang digunakan adalah metode deskriptif. Deskriptif adalah tulisan yang berisi pengertian tentang suatu obyek sebagaimana adanya pada waktu tertentu. Selain itu juga melakukan perbandingan yang timbul akibat penerapan tingkat kepatuhan wajib pajak badan pada tahun 2002 – 2004. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa wajib pajak yang dikeluarkan Surat Tagihan Pajak (STP) akibat tidak lapor, terlambat lapor, dan kurang bayar, diharapkan para wajib pajak dapat mematuhi peraturan perpajakan guna meningkatkan kepatuhan wajib pajak dengan membayar pajak secara rutin dan teratur, menghitung pajak secara benar, serta melaporkan jumlah pajak yang kurang bayar dan yang lebih bayar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 300 Social Sciences > 330 Economics > Taxation
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Taxation
Depositing User: Mrs Christiana Sundari
Date Deposited: 02 Feb 2017 06:21
Last Modified: 02 Feb 2017 06:21
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/12629

Actions (login required)

View Item View Item