PERANCANGAN AUDIO VISUAL TENTANG FUNGSI DAN MAKNA MUSIK GAMELAN JAWA

Yesnat, Yoel Billy Bushman (2016) PERANCANGAN AUDIO VISUAL TENTANG FUNGSI DAN MAKNA MUSIK GAMELAN JAWA. Other thesis, Fakultas Arsitektur dan Desain Unika Soegijapranata Semarang.

[img]
Preview
Text (COVER)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat COVER.pdf

Download (197kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (66kB)
[img] Text (BAB II)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB III)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (67kB)
[img] Text (BAB IV)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB V)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (51kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
10.13.0085 Yoel Billy Bushman Yesnat LAMPIRAN.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Indonesia merupakan negara dengan beranekaragam suku, budaya dan bahasa yang tersebar dari sabang sampai merauke. Budaya turun temurun yang diwariskan nenek moyang patutlah kita lestarikan. Namun semakin kemajuan perkembangan zaman, masyarakat saat ini menganggap bahwa budaya Indonesia adalah sesuatu yang kuno dan tradisional sehingga mereka kurang tertarik untuk menjaganya. Sampai pada akhirnya beberapa budaya asli Indonesia sempat diakui oleh negara lain. Perlu adanya solusi kreatif untuk memecahkan masalah agar masyarakat kembali mempunyai rasa cinta terhadap budaya Indonesia. Gamelan merupakan salah satu budaya Indonesia yang dikagumi oleh wisatawan mancanegara. Gamelan tersebar di Jawa, Bali, Madura, dan Lombok. Gamelan Jawa merupakan gamelan yang mempunyai nada identik lembut dan slow sesuai dengan keselarasan hidup orang Jawa. Gamelan terdiri dari dua nada slendro dan pelog. Dalam satu set Gamelan Jawa terdapat 26 alat musik. Salah satunya peking yang merupakan alat musik di Gamelan sebagai pengisi atau melodi. Dalam perancangan ini menggunakan ide kreatif untuk membuat video serial yang menjelaskan tentang sejarah, cara membuat, dan cara memainkan Gamelan. Penelitian ini menggunakan studi kasus di Desa Wirun, Mojolaban, Sukoharjo. Serial video tersebut akan diunggah pada media utama yaitu akun youtube serta media sosial lainnya. Seri video yang pertama akan membahas tentang alat music Peking.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 700 Arts and Recreation > 780 Music
Divisions: Faculty of Architecture and Design > Department of Visual Communication Design
Depositing User: Mr Ign. Setya Dwiana
Date Deposited: 04 Oct 2016 00:39
Last Modified: 22 May 2023 06:35
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/11615

Actions (login required)

View Item View Item