Dampingi Anak saat Gunakan Gawai

Sanjaya, Ridwan (2014) Dampingi Anak saat Gunakan Gawai. Suara Merdeka.

[img]
Preview
Text
Koran 28-Dampingi Anak saat Gunakan Gawai.pdf - Published Version

Download (643kB) | Preview

Abstract

Peranti digital yang biasa disebut gadget atau gawai telah menjadi teman bagi banyak orang, baik pada saat bekerja maupun pada waktu senggang. Bahkan anak-anak kini telah menggunakan gawai seperti smartphone dan tablet sejak masih kecil, pada saat orang tuanya juga belum lama mengenal peranti tersebut. Seringkali gawai menjadi solusi untuk menenangkan anak kecil yang umumnya aktif pada saat mereka sedang rewel, baik dengan menayangkan video secara online maupun dengan menggunakan berbagai permainan yang telah diunduh dari toko aplikasi. Umumnya, upaya memanfaatkan gawai untuk menenangkan anak cukup berhasil. Tak heran bila cukup sering terlihat, pada saat keluarga sedang makan, anak tampak tenang melihat tayangan dalam gawai. Tidak ada kerewelan dan sang anak juga menjadi mudah disuapi jika sembari memainkan gawai.

Item Type: Article
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works > 005 Computer programming, programs & data > Information Systems
Divisions: Faculty of Computer Science > Department of Information Systems
Depositing User: Mr Ridwan Sanjaya
Date Deposited: 29 Aug 2015 08:07
Last Modified: 29 Aug 2015 08:07
URI: http://repository.unika.ac.id/id/eprint/1029

Actions (login required)

View Item View Item